Kanker itu prosesnya lama dan jarang kita sadari. Saat kita sakit, dokter sudah mengatakan stadium lanjut. Untuk itu kita harus mencegah kanker dari sedini mungkin, jangan sampai ada kata terlambat.
Untuk itu kita harus waspada terhadap gejala awal kanker. Berikut gejala awalnya :
Sering merasa lelah
Lelah itu biasanya karena kita capek beraktifitas, kurang tidur. Tetapi jika lelah tersebut tidak hilang-hilang dan terus menerus terasa lelah, maka Anda harus waspada.
Kanker leukimia, kanker usus besar dan kanker perut ditanda dengan rasa lelah yang berlebihan. Anda merasa lelah sehingga ingin tidur sepanjang hari dan Anda juga tidak mempunyai tenaga sama sekali. Segera ke dokter untuk memeriksa kesehatan Anda.
Demam terus menerus
Demam terjadi karena kekebalan tubuh menurun sehingga virus masuk ke tubuh. Jika demam Anda sudah 4 hari tidak sembuh-sembuh maka Anda harus memeriksakan diri ke dokter, tanya apa yang terjadi dengan kesehatan Anda.
Sulit menelan
Jika rasa sakit saat menelan lebih dari 1 minggu, ini bisa menandakan Anda terkena kanker mulu, kanker tenggorokan aatua kanker kerongkongan. Jika rasa sakit itu dibarengi dengan keluarnya darah, ini merupakan gejala awal dari kanker.
Berat badan turun drastis
Kita tidak sedang menjalani program diet, tetapi berat badan tiba-tiba turun maka Anda harus waspada. Periksa lah ke dokter, agar tidak menyesal.
Itulah gejala awal kanker yang harus kita ketahui. Jagalah kesehatan Anda, karena sehat sangat mahal harganya. Jangan sampai suatu saat menyesal karena meremehkan kesehatan.
0 Response to "Waspada, Gejala Awal Kanker"
Posting Komentar