Padahal coklat tidak membuat gemuk, karena lemak yang dikandung coklat adalah lemak tak jenuh yang bagus untuk kesehatan. Tetapi walaupun demikian, kita memakannya tidak boleh berlebihan, apapun makanan yang dimakan berlebihan akan menimbulkan penyakit di dalam tubuh.
Manfaat Coklat Untuk Kecantikan Dan Kesehatan
- Kandungan polifenolnya sebagai antioksidan yang diperlukan oleh tubuh
- Bermanfaat melancarkan aliran darah
- Menurunkan tekanan darah tinggi
- Coklat yang berwana semakin hitam dapat mengobati penyakit diabetes
- Zat stimulan yang ada di dalam coklat sangat baik untuk meningkatkan fungsi otak
- Kandungan flavonol dapat memperlancar aliran darah ke seluruh tubuh sehingga penuaan dini dapat dicegah
- Coklat memiliki nutrisi yang tinggi, diantaranya serat, magnesium, iron, mangan, kalium, seng, selenium, fosfor, tembaga dan lemak tak jenuh yang baik untuk kesehatan
- Kandungan asam valeric sangat baik bagi otak, hal ini membuat otak menjadi rileks dan stres pun hilang
- Dapat menurunkan kolesterol jahat
- Mata menjadi lebih sehat karena aliran darah yang menuju ke retina mata bekerja dengan baik
0 Response to "Manfaat Coklat Untuk Kecantikan Dan Kesehatan"
Posting Komentar